Dinamika Komunikasi Politik antara Pemerintah Desa dan Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Terkait Distribusi Sumber Daya
Studi Pada di Kalurahan Salamrejo, Kapanewon Sentolo Kabupaten Kulon Progo
DOI:
https://doi.org/10.47431/jirreg.v9i1.710Keywords:
Political Communication, Resource Distribution, Special FundsAbstract
Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang menjalankan sistem pemerintahan dibawah kebijakan otonomi daerah. Paniradya Kaistimewan yang dipimpin oleh Paniradya Pati bertanggung jawab kepada Gubernur dan Wakil Gubernur sebagai Penyusun Kebijakan Urusan Keistimewaan DIY. Paniradya Kaistimewan sebagai pelaku komunikasi politik bertugas memberikan informasi kepada masyarakat bahwa pengambilan kebijakan urusan Keistimewaan DIY dilakukan dengan proses yang terstruktur. Tujuan penelitian ini adalah untuk memahami pola komunikasi yang dilakukan di tingkat lokal khususnya yang berkaitan dengan distribusi sumber daya yang mana hal tersebut memengaruhi proses pembuatan kebijakan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus di Kalurahan Salamrejo, Kapanewon Sentolo Kabupaten Kulon Progo. Hasil penelitian menemukan bahwa komunikasi antara Pemerintah Kalurahan Salamrejo dan Pemerintah Daerah Daerah istimewa Yogyakarta (Pemda DIY) sudah berjalan cukup baik. Akan tetapi hambatan justru muncul dari komunikasi di tingkat internal kalurahan karena keterbatasan sumber daya manusia (SDM). Sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil penelitian ini menjadi bahan masukan untuk memprioritaskan bahkan menyetarakan kapasitas aparatur Kalurahan khususnya di bidang administratif dan teknologi informasi.
References
Yudhatama I. Komunikasi Politik dan Partisipasi Warga dalam Arena Perencanaan dan Penganggaran Dana Keistimewaan DIY. J Ilmu Komun [Internet]. 1 September 2017 [dikutip 26 April 2024];15(3):205–14. Tersedia pada: http://jurnal.upnyk.ac.id/index.php/komunikasi/article/view/2172
Widodo A, Ayu Permatasari D. Strategi Komunikasi Pemerintah Kota Bekasi dalam Program Bekasi Smart City. 2020 [dikutip 26 April 2024];5(1). Tersedia pada: https://ejournal.unida.gontor.ac.id/index.php/ettisalhttp://dx.
Indra D, Wahid U. Tinjauan Literatur: Digital Komunikasi Politik Anies Baswedan. J Ilmu Komun [Internet]. 2021 [dikutip 26 April 2024];5(2):228–39. Tersedia pada: https://scholar.google.com/.
Badan Pusat Statistik. Statistik Potensi Desa DI. Yogyakarta 2018. 2018;1–190. Tersedia pada: http://www.bps.go.id
Nandang, Wanta, Pranata RM. Peran Kepemimpinan Kepala Desa dalam Mengembangkan UMKM Desa Karya Mulya. J Manaj dan Bisnis Kreat [Internet]. 17 Oktober 2022 [dikutip 26 April 2024];8(1):61–9. Tersedia pada: https://journal.ubpkarawang.ac.id/index.php/Manajemen/article/view/2965
Mufidta F, Urumsah D. Determinan kesenjangan ekspektasi terhadap tingkat kepercayaan masyarakat pada pengelolaan dana keistimewaan: Model konseptual. Proceeding Natl Conf Account Financ [Internet]. 25 Januari 2024 [dikutip 26 April 2024];6:231–40. Tersedia pada: https://journal.uii.ac.id/NCAF/article/view/32819
Madjid T, Waisitiono S, Supriatna T, Prabowo H. Model of effective and efficient village fund management policy in Indonesia. Interdiscip Soc Stud. 2025;3(4).
Barid M, Wajdi N, Sa’adillah R, Ekaningsih AF, Rizal HS, Fathurrohman A. Asset-Based Community Development: : Engagem J Pengabdi Kpd Masy [Internet]. 26 Mei 2024 [dikutip 7 Oktober 2025];8(1):308–25. Tersedia pada: https://engagement.fkdp.or.id/index.php/engagement/article/view/1784
Ichwan Butsi F, Studi Ilmu Komunikasi P, Tinggi Ilmu Komunikasi-Pembangunan Medan S. Mengenal Analisis Framing: Sejarah dan Metodologi. J Ilm Ilmu Komun Commun [Internet]. 30 Maret 2019 [dikutip 26 April 2024];1(2):52–8. Tersedia pada: https://ejurnal.stikpmedan.ac.id/index.php/JIKQ/article/view/14
Ahmad, Farid S, Tinggi S, Negeri AI, Natal M. Strategi Peningkatan Kualitas Komunikasi Publik di Level Pemerintahan Desa. J Inov Penelit [Internet]. 25 Agustus 2020 [dikutip 26 April 2024];1(4):813–20. Tersedia pada: https://stp-mataram.e-journal.id/JIP/article/view/153
Sastrawati N. Partisipasi Politik Dalam Konsepsi Teori Pilihan Rasional James S Coleman. Al-Risalah [Internet]. 24 Februari 2019 [dikutip 26 April 2024];19(2):187–97. Tersedia pada: https://www.neliti.com/publications/349624/
Rismayani R, Widayanti BH, Fitra F, Ovanda LT, Firdaus M, Wahyuningsih S. Pendampingan Pemanfaatan Sumber Daya Lokal Untuk Meningkatkan Ekonomi Lokal. J ABDI Media Pengabdi Kpd Masy. 2023;8(2):179–86.
Pristiawan D. Komunikasi Politik Tingkat Lokal. Kulon Progo: Wawanacara Pribadi; 2025.
Chornelia RM, Lestari AW, Yoei YS. Pengembangan Sumber Daya Manusia Desa Gadingkulon Kecamatan Dau Kabupaten Malang. Reformasi. 2023;13(1):129–39.
Arnika M, Rifdan R, Arief MM, Halid AA waris, Taufik A, Hasrini S. Collaboration Between Government Agencies: Challenges and Opportunities in Public Policy Implementation. J Ilm Ilmu Adm Publik [Internet]. 21 November 2024 [dikutip 12 Mei 2025];14(2):577–82. Tersedia pada: http://ojs.unm.ac.id/iap/article/view/67934
Ahdiyana M, Sukmawati AD. Policy communication in the implementation of the Keluarga Sasaran Jaminan Perlindungan Sosial program in the City of Yogyakarta. Informasi [Internet]. 31 Desember 2022 [dikutip 12 Mei 2025];52(1):141–68. Tersedia pada: https://scholarhub.uny.ac.id/informasi/vol52/iss1/8
Meizahra A, Hanani R, Kismartini K. Komunikasi Kebijakan dalam Implementasi Sistem Aplikasi Keuangan Tingkat Instansi (SAKTI) di Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Kabupaten Klaten. J Public Policy Manag Rev [Internet]. 30 Juni 2023 [dikutip 12 Mei 2025];12(3):311–30. Tersedia pada: https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jppmr/article/view/39832
Barney JB, Ketchen DJ, Wright M. Resource-Based Theory and the Value Creation Framework. J Manage [Internet]. 2021;47(7):1936–55. Tersedia pada: https://doi.org/10.1177/01492063211021655





