Peran Literasi Digital dalam Mencegah Pelecehan Online Pada Remaja Perspektif Psikologi Humanistik
DOI:
https://doi.org/10.47431/jkp.v4i1.464Keywords:
Literasi Digital, Pelecehan Online, Remaja, Psikologi HumanistikAbstract
Masa remaja adalah periode transisi di mana individu mencari jati diri dan mengeksplorasi hubungan interpersonal, termasuk dalam aspek seksual. Seiring dengan meningkatnya penggunaan media sosial, remaja juga dihadapkan pada risiko pelecehan online yang dapat memengaruhi kesehatan mental mereka. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi peran literasi digital dalam mencegah pelecehan online pada remaja melalui perspektif psikologi humanistik. Literasi digital dipandang sebagai kemampuan untuk memahami, menggunakan, dan memanfaatkan teknologi digital secara bijak, sedangkan psikologi humanistik menekankan pengembangan potensi individu dan penghormatan terhadap nilai-nilai kemanusiaan. Dengan menggabungkan kedua pendekatan ini, penelitian ini menawarkan solusi untuk menghadapi ancaman pelecehan online pada remaja. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus dan studi kepustakaan. Data primer diperoleh melalui wawancara semi-terstruktur dengan ibu korban pelecehan online, sedangkan data sekunder dikumpulkan dari berbagai literatur terkait. Analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif melalui reduksi, penyajian, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa literasi digital berbasis nilai-nilai humanistik efektif dalam meningkatkan kesadaran diri, empati, kendali diri, dan keterampilan komunikasi remaja. Literasi ini tidak hanya membantu mereka mengenali ancaman di dunia maya, tetapi juga memberdayakan mereka untuk mengambil tindakan preventif dan proaktif. Literasi digital yang baik juga mendorong orang tua dan pendidik untuk berperan aktif dalam membimbing remaja menghadapi tantangan di era digital. Pendekatan integratif yang menggabungkan literasi digital dengan psikologi humanistik dapat menciptakan lingkungan digital yang lebih aman, memberdayakan remaja, dan mendukung perkembangan sosial-emosional mereka secara positif.
References
Akasyah, W. (2018). Determinan Ketahanan Psikologis Remaja Korban Bullying dengan Pendekatan Model Adaptasi Stres Stuart. Universita Airlangga Surabaya.
Aliasan, Sihabuddin, A., Rasmanah, M., & Noviza, N. (2024). Literasi Media Digital dan Kompetensi Penulisan Berita (Edisi Pert). Bening Media Publishing. https://books.google.co.id/books?id=0g36EAAAQBAJ
Alindra, B. M., & Amin, A. M. (2021). Tokoh-Tokoh Teori Belajar Humanistik Dan Urgensinya Pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Journal of Educational Integration and Development, 1(4), 2021.
Amiruddin. (2024). Pendidikan Karakter dan Moral. Edupro: Prosiding Berkala Ilmu Pendidikan, 8–15.
Anggara, A. D. (2019). Kepemimpinan Empati Menurut Al-Qur’an (Edisi Pert). CV Jejak. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=a8TRDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=empati+dan+penghormatan+terhadap+orang+lain&ots=eFHS2ugjTh&sig=WkA0NeixJwkjPFnk1-pTgHZVbYY&redir_esc=y#v=onepage&q=empati dan penghormatan terhadap orang lain&f=false
Ani, J., Lumanauw, B., & Tampenawas, J. L. A. (2021). Pengaruh Citra Merek, Promosi Dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada E-Commerce Tokopedia Di Kota Manado the Influence of Brand Image, Promotion and Service Quality on Consumer Purchase Decisions on Tokopedia E-Commerce in Manado. Jurnal EMBA, 9(2), 663–674.
Anjani, M. (2024). Konsep Kendali Diri (Self-Control) menurut Stoikisme dan Tasawuf: Studi perbandingan Kendali Diri menurut Stoikisme dan Tasawuf. UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
Ardiansyah, F., Muqorona, M. W., Nurahma, F. Y., & Prasityo, M. D. (2023). Strategi Penanganan Pelecehan Seksual di Kalangan Remaja: Tinjauan Literatur. Jurnal Keperawatan Klinis Dan Komunitas (Clinical and Community Nursing Journal), 7(2), 81. https://doi.org/10.22146/jkkk.78215
Azhar Musyaffa, R., & Effendi, S. (2022). Kekerasan Berbasis Gender Online Dalam Interaksi Di Media Sosial. Komunikologi : Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 19, 85–95.
Darmayanti, R., Rahmawati, E., Ishanan, I., Rohmah, N. N., Sukarta, S., & Suhadah, S. (2024). Peran Media Sosial dalam Pengembangan Literasi Digital di Kalangan Mahasiswa. Seminar Nasional Paedagoria, 4(1), 340–349.
Dewi, D. A., Hamid, S. I., Annisa, F., Oktafianti, M., & Genika, P. R. (2021). Menumbuhkan Karakter Siswa melalui Pemanfaatan Literasi Digital. Jurnal Basicedu, 5(6), 5249–5257. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1609
Firmansyah, D., Saepuloh, D., & Dede. (2022). Daya Saing : Literasi Digital dan Transformasi Digital. Journal of Finance and Business Digital, 1(3), 237–250. https://doi.org/10.55927/jfbd.v1i3.1348
Harahap, S. Z., Juledi, A. P., Munthe, I. R., Nasution, M., & Irmayani, D. (2023). Penyuluhan Etika dan Attitude Bermedia Sosial di Usia Remaja Pada Tingkat Sekolah Menengah Atas. AT-TAWASSUTH: Jurnal Ekonomi Islam, VIII(I), 1–19.
Hariko, R. (2024). Landasan Filosofis Keterampilan Komunikasi Konseling. Jurnal Kajian Bimbingan Dan Konseling, 2(2), 41–49. https://citeus.um.ac.id/jkbkAvailableat:https://citeus.um.ac.id/jkbk/vol2/iss2/11
Hetilaniar, Rokhman, F., & Pristiwati, R. (2023). Dari Dunia Offline ke Dunia Online: Merangkul Literasi Digital. Jurnal Pembahsi (Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia), 13(1), 44–54. https://doi.org/10.31851/pembahsi.v13i1.11936
Hidayat, I. M., Hujaeri, A., & Bachtiar, M. (2024). Studi Analisis Peran Psikologi Kognitif dan Humanistik dalam Pembelajaran. 5, 329–343.
Kendeou, P., McMaster, K. L., McNamara, D. S., & Wilke, B. C. (2023). Literacy. Handbook of Educational Psychology, 553–575. https://doi.org/10.4324/9780429433726-28
Kiki Astria, K., Nuzuli, A. K., & Handayani, F. (2021). Etika Jurnalistik, Perempuan dan Pemberitaan Pelecehan Seksual di Media Online. Ishlah: Jurnal Ilmu Ushuluddin, Adab Dan Dakwah, 3(2), 191–199. https://doi.org/10.32939/ishlah.v3i2.104
Kusumawati, H., Wachidah, L. R., & Cindi, D. T. (2021). Dampak Literasi Digital terhadap Peningkatan Keprofesionalan Guru dalam Kegiatan Belajar Mengajar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika (SENSIKDA-3), 3, 155–164.
Luthfiyah, M. F. (2018). Metodologi penelitian: penelitian kualitatif, tindakan kelas & studi kasus (Edisi Pert). CV Jejak (Jejak Publisher). https://books.google.co.id/books?id=UVRtDwAAQBAJ
Mannan, A., Gustiar, Gani, R. A., Purnomo, A., Karo-Karo, R., Abbas, I., Fudial, Fitriyah, Wissang, I. O., & Kanusta, M. (2023). Pendidikan Literasi (Edisi Pert). Selat Media. https://books.google.co.id/books?id=IPLMEAAAQBAJ
Mariyono, D. (2024). Menguasai Penelitian Kulitatif: Metode, Analisis Terapan, dan Arah Masa Depan (Edisi Pert). Cipta Media Nusantara. https://books.google.co.id/books?id=OfsoEQAAQBAJ
Marmoah, S., Poerwanti, J. I. S., Suharno, & Rivan Gestiardi. (2024). The Quality Management of Education in Elementary Schools in Improving Teachers’ Digital Literacy in the Era of Online Learning. Pegem Journal of Education and Instruction, 14(1), 32–40. https://doi.org/10.47750/pegegog.14.01.04
Meilinda, N., Malinda, F., & Aisyah, S. M. (2020). Literasi Digital Pada Remaja Digital (Sosialisasi Pemanfaatan Media Sosial Bagi Pelajar Sekolah Menengah Atas). Jurnal Abdimas Mandiri, 4(1), 62–69. https://doi.org/10.36982/jam.v4i1.1047
Mustofa, A. Z. (2022). Hierarchy of Human Needs: A Humanistic Psychology Approach of Abraham Maslow. Kawanua International Journal of Multicultural Studies, 3(2), 30–35. https://doi.org/10.30984/kijms.v3i2.282
Nawaf, A., Azura, S., Gultom, S. F., Afriansyah, W., & Putra, A. D. (2023). Analisis Literasi Digital Dalam Penggunaan Media Sosial Di Kalangan Remaja Desa Payung Kec. Payung Kab. Karo. Journal of Human And Education, 3(2), 337–343.
Nugraha, D. (2022). Literasi Digital dan Pembelajaran Sastra Berpaut Literasi Digital di Tingkat Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(6), 9230–9244. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i6.3318
Nur’aini, R. D. (2020). Penerapan Metode Studi Kasus Yin dalam Penelitian Arsitektur dan Perilaku. Philosophy and Social Criticism, 16(1), 92–104. https://doi.org/10.1177/0191453710375592
Palupi, A. N., Widiastuti, D. E., Hidhayah, F. N., Utami, F. D. W., & Wana, P. R. (2020). Peningkatan Literasi di Sekolah Dasar (Edisi Pert). CV. Bayfa Cendekia Indonesia. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=cI4mEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PR2&dq=literasi+berasal&ots=uSArN3XuFd&sig=v2qkwK0geEUvk2ONBY3fyDuKZt8&redir_esc=y#v=onepage&q=literasi berasal&f=false
Parjaman, T., & Akhmad, D. (2019). Pendekatan Peneletian Kombinasi: Sebagai “Jalan Tengah” Atas Dikotomi Kuantitatif-Kualitatif. Jurnal Moderat, 5(4), 530–548. https://jurnal.unigal.ac.id/index.php/moderat
Pramesti, O. L., & H, B. R. A. (2024). Manajemen Privasi Komunikasi Perempuan Korban Kekerasan Seksual. Jurnal Komunikasi Pemberdayaan, 3(1), 1–14. https://doi.org/10.47431/jkp.v3i1.385
Prawita, E., Yuliasari, H., & Syah, M. E. (2024). Teori-Teori Psikologi Kepribadian : Pengantar Keilmuan Psikologi (Edisi Pert). Feniks Muda Sejahtera. https://books.google.co.id/books?id=sa_-EAAAQBAJ
Rabbani, D. A., & Najicha, F. U. (2023). Pengaruh Perkembangan Teknologi terhadap Kehidupan dan Interaksi Sosial Masyarakat Indonesia. Researchgate.Net, November, 0–13. https://www.researchgate.net/profile/Dana-Rabbani/publication/375525102_Pengaruh_Perkembangan_Teknologi_terhadap_Kehidupan_dan_Interaksi_Sosial_Masyarakat_Indonesia/links/654dcc8dce88b87031d8db65/Pengaruh-Perkembangan-Teknologi-terhadap-Kehidupan-dan-Inte
Rinanda, T. G., & Moekahar, F. (2022). Remaja dan Literasi Media Sosial. Jurnal Riset Jurnalistik Dan Media Digital, 2(2), 71–76. https://doi.org/10.29313/jrjmd.v2i2.1076
Rosyidah, F. N., & Nurdin, M. F. (2018). PERILAKU MENYIMPANG : Media Sosial Sebagai Ruang Baru Dalam Tindak Pelecehan Seksual Remaja Prodi Sosiologi , Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik , Universitas Padjadjaran PENDAHULUAN Perkembangan teknologi informasi merupakan salah satu bukti telah ter. Pemikiran Dan Penelitian Sosiologi, 2(2), 48.
Santoso, S. N. (2023). Pengaruh Lolines, Dukungan Sosial, dan Spiritualitas Terhadap Problematic Internet Use. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.
Sugiarto, & Farid, A. (2023). Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5.0. Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan, 6(3), 580–597. https://doi.org/10.37329/cetta.v6i3.2603
Voges, K. K., Palilingan, T. N., & Sumakul, T. F. (2022). Penegakan Hukum Kepada Pelaku Pelecehan Seksual Terhadap Perempuan Yang Dilakukan Secara Online. Lex Crimen, 11(4), 3.
Wahyudi, T. (2021). Penguatan Literasi Digital Generasi Muda Muslim dalam Kerangka Konsep Ulul Albab. Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian Dan Kajian Sosial Keagamaan, 18(2), 161–178. https://doi.org/10.46781/al-mutharahah.v18i2.368
Wijaya, T. A., Yaslim, N. P., Permatasari, A. M. P., Yosevina, G. R., & Mamahit, H. C. (2023). Penerimaan Diri Generasi Z Di Era Perkembangan Media Sosial. Psiko Edukasi, 21(1), 41–49. https://doi.org/10.25170/psikoedukasi.v21i1.4575
Yolanda, A., & Pramudyo, G. N. (2024). Literasi Digital sebagai Sarana Mencegah Perilaku Cyberbullying pada Remaja Kota Tangerang di Media Sosial Instagram. Anuva, 8(1), 161–172
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jurnal Komunikasi Pemberdayaan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.